Senin, 18 April 2011

RPP Kelas XI MA-Qur'an Hadits/1

Q-H XI MA

 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
( R P P )

Nama Madrasah           : MA NU Banat Kudus
Satuan Pendidikan      :  Madrasah Aliyah
Mata Pelajaran              :  Qur'an Hadits
Kelas/Semester            :  XI / Ganjil
Alokasi Waktu               : 2 jam pelajaran (2 x 45 menit)
Pertemuan                     : I

A.   Standar Kompetensi:
1.      Memahami ayat-ayat Al-Qur’an dan Al-Hadits tentang nikmat Allah dan cara mensyukurinya

B.   Kompetensi  Dasar
1.1    Mengartikan QS. Az-Zuhruf:9-13, QS. Al-Ankabut:17 dan hadts tentang syukuir nikmat
   
C.   Indikator Keberhasilan Belajar :
§  Membaca QS. Az-Zuhruf:9-13
§  Membaca QS.Al-’Ankabut:17
§  Membaca hadits tentang syukur nikmat
§  Menyebutkan makna mufradat
§  Mengartikan QS. Az-Zuhruf:9-13
§  Mengartikan QS. Al-’Ankabut:17  
§  Mengartikan hadits tentang syukur nikmat

D.   Materi Pembelajaran :
§  Arti QS. Az-Zuhruf:9-13, QS. Al-Ankabut:17 dan hadts tentang syukur

E.   Metode Pembelajaran
§  Model : Kooperatif Learning (Small Group)
§  Metode : Ceramah; Tanya jawab; Diskusi; Penugasan; Kerja kelompok; Refleksi

F.    Langkah Pembelajaran :
o   Pendahuluan
§  Siswa membaca do’a.
§  Guru menjelaskan kompetensi yang harus dicapai siswa dalam kegiatan pembelajaran
§  Tanya jawab secara klassikal mengenai nikmat Allah

o   Kegiatan Inti
§  Siswa dibagi 7 kelompok (sesuai dengan pokok permasalahan yang akan dibahas).
§  Guru membagikan bahan permasalahan kepada masing-masing kelompok.
§  Setiap kelompok mencari jawaban sesuai dengan permasalahan yang ada {pengertian dan contoh macam-macam nikmat), dengan cara masing-masing anggota kelompok memberikan pendapat
§  Setiap kelompok membuat rumusan hasil jawaban dari pertanyaan yang ada
§  Guru memandu proses diskusi masing- masing kelompok
§  Setiap kelompok  menyampaikan hasil jawabannya ( pengertian dan contoh satu  macam nikmat saja) . Kelompok lain memperhatikan dan memberi tanggapan atau menyempurnakan jawaban berdasarkan hasil rumusan kelompok atau pendapat lain.
§  Dilanjutkan tampilan kelompok lain dengan nikmat yang ke dua dengan cara yang sama. Dan seterusnya samapai macam nikmat yang terakhir.
§  Guru dan siswa mendiskusikan permasalahan untuk mencapai kesepakatan bersama.  . .
§  Tanya jawab dengan guru apabila ada masalah yang belum dimengerti.

o   Penutup
§  Siswa menjawab pertanyaan yang diberikan oleh guru secara lisan.
§  Guru memberikan tugas individu
§  Refleksi/Aplikasi Quantum.
§  Guru bersama siswa menyanyikan lagu syukur dengan khidmat. “Dari yakinku teguh …….dst”

G.   Sumber Belajar :
§  Buku pelajaran siswa
§  Depag. Al-Qur'an dan terjemahannya
§  Hamka, Tafsir al-Azhar, Jakarta, Pustaka Panjimas 
§  M.Quraish Shihab,Tafsir al-Mishbah.
§  Referensi perpustakaan
§  Internet

H.   Penilaian
o   Penilaian  Proses
o   Penilaian Hasil
§  Jenis Tagihan:
     Tes Tulis
     Tugas
§  Bentuk instrumen
     Tes Subyektif
     Tugas Individual



Juli,  2010
Mengetahui,
Kepala MA                                                                            Guru Mata Pelajaran



Drs. H. Moh. Said                                                                Drs. Saniman


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
( R P P )

Nama Madrasah           : MA NU Banat Kudus
Satuan Pendidikan      :  Madrasah Aliyah
Mata Pelajaran              :  Qur'an Hadits
Kelas/Semester            :  XI / Ganjil
Alokasi Waktu               : 2 jam pelajaran
Pertemuan                     : II


A.   Standar Kompetensi:
1.      Memahami ayat-ayat Al-Qur’an dan Al-Hadits tentang nikmat Allah dan cara mensyukurinya

B.   Kompetensi  Dasar
1.2    Menjelaskan isi kandungan QS. Az-Zuhruf:9-13, QS. Al-Ankabut:17 dan hadts tentang syukur
  
C.   Indikator Keberhasilan Belajar :
§  Menjelaskan kandungan ayat tentang macam-macam karunia nikmat Allah sebagaimana terkandung dalam QS. Az-Zuhruf:9-13
§  Menjelaskan kandungan ayat tentang perintah berdo’a ketika naik kendaraan sebagaimana   terkandung dalam QS Az-Zuihruf :13
§  Menjelaskan kandungan ayat tentang  mensyukuri nikmat Allah sebagaimana yang terkandung dalam  QS.Al-‘Ankabut:17
§  Menjelaskan kandungan ayat tentang cara mensyukuri nikmat Allah sebagaimana terkandung dalam hadits tentang syukur nikmat

D.   Materi Pembelajaran :
§  QS. Az-Zuhruf:9-13
§  Membahas nikmat karunia Allah yang diberikan kepada manusia.
§  QS. Al-Ankabut:17 dan hadts tentang syukur.
§  Cara mensyukuri nikmat Allah

E.   Metode Pembelajaran
§  Model : Kooperatif Learning (Small Group)
§  Metode : Ceramah; Tanya jawab; Diskusi; Penugasan; Kerja kelompok; Refleksi

F.    Langkah Pembelajaran :
o   Pendahuluaan
§  Siswa membaca do’a.
§  Guru menjelaskan kompetensi yang harus dicapai siswa dalam kegiatan pembelajaran
§  Tanya jawab secara klassikal mengenai nikmat Allah

o   Kegiatan Inti
§  Menggali informasi mengenai nikmat Allah dan cara mensyukurinya dari berbagai sumber belajar.
§  Membahas satu persatu kandungan Q.S. Al-An’am: 162-163; Q.S. Al-Bayyinah: 5. dan hadits tentang nikmat Allah dan cara mensyukurinya dengan tanya jawab dan diskusi kelompok

o   Penutup
§  Siswa menjawab pertanyaan yang diberikan oleh guru secara lisan.
§  Guru memberikan tugas individu
§  Refleksi/Aplikasi Quantum.
§  Guru bersama siswa menyanyikan lagu syukur dengan khidmat. “Dari yakinku teguh …….dst”

G.   Sumber Belajar :
§  Buku pelajaran siswa
§  Depag. Al-Qur'an dan terjemahannya
§  Hamka, Tafsir al-Azhar, Jakarta,
§  M.Quraish Shihab, Tafsir al-Mishbah.
§  Referensi perpustakaan
§  Internet
§  Lingkungan sosial
§  Media audio visual
§  Media cetak

H.   Penilaian
o   Penilaian  Proses
o   Penilaian Hasil
§  Jenis Tagihan:
     Tes Tulis
     Tugas
§  Bentuk instrumen
     Tes Subyektif
     Tugas Individual
Juli,  2010
Mengetahui,
Kepala MA                                                                            Guru Mata Pelajaran



Drs. H. Moh. Said                                                                Drs. Saniman



RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
( R P P )

Nama Madrasah           : MA NU Banat Kudus
Satuan Pendidikan      :  Madrasah Aliyah
Mata Pelajaran              :  Qur'an Hadits
Kelas/Semester            :  XI / Ganjil
Alokasi Waktu               : 2 jam pelajaran
Pertemuan                     : III


A.   Standar Kompetensi:
1.      Memahami ayat-ayat Al-Qur’an dan Al-Hadits tentang nikmat Allah dan cara mensyukurinya

B.   Kompetensi  Dasar
1.3    Menunjukkan perilaku orang yang mengamalkan QS. Az-Zuhruf:9-13, QS. Al-Ankabut:17 dan hadts tentang syukur
  
C.   Indikator Keberhasilan Belajar :
§  Menunjukkan perilaku orang yang mengagungkan Allah yang telah menciptakan alam .
§  Menunjukkan perilaku orang memakmurkan bumi sebagai karunia Allah.
§  Menunjukkan orang yang mengelola bumi dengan memanfaatkan air
§  Menunjukkan perilaku  orang yang mengembangkan ciptaan Allah sebagai media transportasi.
§  Menunjukkan perilaku orang yang selalu mensyukuri karunia Allah.
§  Menunjukkan perilaku orang yang berdoa ketika naik kendaraan
§  Menunjukkan perilaku orang yang pandai berterimakasih kepada sesama sebagai perwujudan syukur kepada Allah

D.   Materi Pembelajaran :
§  QS. Az-Zuhruf:9-13
§  Membahas nikmat karunia Allah yang diberikan kepada manusia.
§  QS. Al-Ankabut:17 dan hadts tentang syukur.
§  Cara mensyukuri nikmat Allah

E.   Metode Pembelajaran
§  Model : Kooperatif Learning (Small Group)
§  Metode : Ceramah; Tanya jawab; Diskusi; Penugasan; Kerja kelompok; Refleksi

F.    Langkah Pembelajaran :
o   Pendahuluaan
§  Siswa membaca do’a.
§  Guru menjelaskan kompetensi yang harus dicapai siswa dalam kegiatan pembelajaran
§  Tanya jawab secara klassikal mengenai nikmat Allah

o   Kegiatan Inti
§  Siswa dibagi 7 kelompok (sesuai dengan pokok permasalahan yang akan dibahas).
§  Guru membagikan bahan permasalahan kepada masing-masing kelompok.
§  Setiap kelompok mencari jawaban sesuai dengan permasalahan yang ada {pengertian dan contoh macam-macam nikmat), dengan cara masing-masing anggota kelompok memberikan pendapat
§  Setiap kelompok membuat rumusan hasil jawaban dari pertanyaan yang ada
§  Guru memandu proses diskusi masing- masing kelompok
§  Setiap kelompok  menyampaikan hasil jawabannya ( pengertian dan contoh satu  macam nikmat saja) . Kelompok lain memperhatikan dan memberi tanggapan atau menyempurnakan jawaban berdasarkan hasil rumusan kelompok atau pendapat lain.
§  Dilanjutkan tampilan kelompok lain dengan nikmat yang ke dua dengan cara yang sama. Dan seterusnya samapai macam nikmat yang terakhir.
§  Guru dan siswa mendiskusikan permasalahan untuk mencapai kesepakatan bersama.
§  Tanya jawab dengan guru apabila ada masalah yang belum dimengerti.

o   Penutup
§  Siswa menjawab pertanyaan yang diberikan oleh guru secara lisan.
§  Guru memberikan tugas individu
§  Refleksi/Aplikasi Quantum.
§  Guru bersama siswa menyanyikan lagu syukur dengan khidmat. “Dari yakinku teguh …….dst”

G.   Sumber Belajar :
§  Buku pelajaran siswa
§  Depag. Al-Qur'an dan terjemahannya
§  Hamka, Tafsir al-Azhar, Jakarta, Pustaka Panjimas 
§  M.Quraish Shihab,Tafsir al-Mishbah.
§  Referensi perpustakaan
§  Internet

H.   Penilaian
o   Penilaian  Proses
o   Penilaian Hasil
§  Jenis Tagihan:
     Tes Tulis
     Tugas
§  Bentuk instrumen
     Tes Subyektif
     Tugas Individual

Juli,  2010
Mengetahui,
Kepala MA                                                                            Guru Mata Pelajaran



Drs. H. Moh. Said                                                                Drs. Saniman





RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
( R P P )

Nama Madrasah           : MA NU Banat Kudus
Satuan Pendidikan      :  Madrasah Aliyah
Mata Pelajaran              :  Qur'an Hadits
Kelas/Semester            :  XI / Ganjil
Alokasi Waktu               : 2 jam pelajaran
Petemuan                       : IV


A.   Standar Kompetensi:
1.      Memahami ayat-ayat Al-Qur’an dan Al-Hadits tentang nikmat Allah dan cara mensyukurinya

B.   Kompetensi  Dasar
1.4    Mengidentifikasikan macam-  macam  nikmat  Allah.sebagaimana terkandung dalam QS. Az-Zuhruf: 9-13
  
C.   Indikator Keberhasilan Belajar :
§  Menjelaskan maksud nikmat fitrah.
§  Menunjukkan nikmat diniyah seperti terkandung dalam QS az-Zuhruf :9
§  Menjelaskan maksud nikmat rohaniah sebagaimana terkandung dalam QS az-Zuhruf : 12
§  Menjelaskan nikmat alamiah sebagaimana terkandung dalam QS az-Zuhruf : 10-11
§  Menjelaskan maksud nikmat hayat.
§  Menunjukkan contoh dari nikmat ikhtiariyah
§  Menjelaskan maksud nikmat hurriyah

D.   Materi Pembelajaran :
§  Macam-macam nikmat Allah:
§  Nikmat fitrah
§  Nikmat diniyah
§  Nikmat rohaniah
§  Nikmat alamiah
§  Nikmat hayat
§  Nikmat ikhtiyariyah
§  Nikmat hurriyah

E.   Metode Pembelajaran
§  Model : Kooperatif Learning (Small Group)
§  Metode : Ceramah; Tanya jawab; Diskusi; Penugasan; Kerja kelompok; Refleksi



F.    Langkah Pembelajaran :
o   Pendahuluaan
§  Siswa membaca do’a.
§  Guru menjelaskan kompetensi yang harus dicapai siswa dalam kegiatan pembelajaran
§  Tanya jawab secara klassikal mengenai nikmat Allah

o   Kegiatan Inti
§  Tanya jawab tentang macam-macam nikmat. 
-   Secara berkelompok mendiskusikan kandungan masing –masing ayat dari QS. Az-Zuhruf:9-13 yang berkaitan dengan macam-macam nikmat Allah.
-   Mengambil kesimpulan setelah berdiskusi

o   Penutup
§  Siswa menjawab pertanyaan yang diberikan oleh guru secara lisan.
§  Guru memberikan tugas individu
§  Refleksi/Aplikasi Quantum.
§  Guru bersama siswa menyanyikan lagu syukur dengan khidmat. “Dari yakinku teguh …….dst”

G.   Sumber Belajar :
§  Buku pelajaran siswa
§  Depag. Al-Qur'an dan terjemahannya
§  Hamka, Tafsir al-Azhar, Jakarta,
§  Humaidi Tata Pangarsa, Akhlak Mulia 
§  M.Quraish Shihab, Tafsir al-Mishbah.
§  Referensi perpustakaan
§  Internet
§  Lingkungan sosial
§  Audio visual

H.   Penilaian
o   Penilaian  Proses
o   Penilaian Hasil
§  Jenis Tagihan:
     Tes Tulis
     Tugas
§  Bentuk instrumen
     Tes Subyektif
     Tugas Individual

Juli,  2010
Mengetahui,
Kepala MA                                                                            Guru Mata Pelajaran



Drs. H. Moh. Said                                                                Drs. Saniman




RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
( R P P )

Nama Madrasah           : MA NU Banat Kudus
Satuan Pendidikan      :  Madrasah Aliyah
Mata Pelajaran              :  Qur'an Hadits
Kelas/Semester            :  XI / Ganjil
Alokasi Waktu               : 2 jam pelajaran
Pertemuan                     : V


A.   Standar Kompetensi:
1.      Memahami ayat-ayat Al-Qur’an dan Al-Hadits tentang nikmat Allah dan cara mensyukurinya

B.   Kompetensi  Dasar
1.5    Melaksanakan cara-cara mensyukuri nikmat Allah seperti terkandung dalam QS. Al-Ankabut: 17, dan haditstentang syukur nikmat
  
C.   Indikator Keberhasilan Belajar :
§  Menfungsikan seluruh nikmat Allah sesuai syari’at ajaran Islam
§  Melaksanakan perintah Allah dan meninggalkan larangannya
§  Mengucapkan terimakasih sebagai perwujudan rasa yukur.sebagaimana terkandung dalam hadits
§  Mengucapkan lafadz alhamdulillah sebagai perwujudan rasa  syukur
§  Menunjukkan perilaku qona’ah sebagai perwujudan rasa syukur.
§  Melaksanakan perilaku bersyukur dengan melihat keadaan orang yang lebih rendah dari kita.
§  Mengeluarkan zakat apabila telah memenuhi persyaratan.
§  Bershodaqah kepada yang berhak sebagai wujud syukur bil maal
§  Membantu dalam bentuk perbuatan terhadap orang yang mengalami kesulitan sebagai wujud syukur bil af ’aal.
§  Menirukan perilaku orang yang selalu menunjukkan rasa syukurnya kepada Allah .
§  Menghafalkan do’a naik kendaraan dan melaksanakannya
§  Menghafalkan do’a mensyukuri nikmat dan melaksanakannya

D.   Materi Pembelajaran :
§  cara-cara mensyukuri nikmat Allah :
-   Billisan
-   Bil hal
-   Bil maal
-   Bil af ’aal

E.   Metode Pembelajaran
§  Model : Kooperatif Learning (Small Group)
§  Metode : Ceramah; Tanya jawab; Diskusi; Penugasan; Kerja kelompok; Refleksi

F.    Langkah Pembelajaran :
o   Pendahuluaan
§  Siswa membaca do’a.
§  Guru menjelaskan kompetensi yang harus dicapai siswa dalam kegiatan pembelajaran
§  Tanya jawab secara klassikal mengenai nikmat Allah

o   Kegiatan Inti
§  Tanya jawab tentang cara-cara mensyukuri nikmat Allah
§  Secara berkelompok mendiskusikan kandungan  dari QS. Al-Ankabut: 17, dan haditstentang syukur nikmat tentang pelaksanaan syukur dalam kehidupan.
§  Mengambil kesimpulan setelah berdiskusi

o   Penutup
§  Siswa menjawab pertanyaan yang diberikan oleh guru secara lisan.
§  Guru memberikan tugas individu
§  Refleksi/Aplikasi Quantum.
§  Guru bersama siswa menyanyikan lagu syukur dengan khidmat. “Dari yakinku teguh …….dst”

G.   Sumber Belajar :
§  Buku pelajaran siswa
§  Depag. Al-Qur'an dan terjemahannya
§  Hamka, Tafsir al-Azhar, Jakarta,
§  Humaidi Tata Pangarsa, Akhlak Mulia 
§  M.Quraish Shihab, Tafsir al-Mishbah.
§  Referensi perpustakaan
§  Internet
§  Lingkungan sosial
§  Audio visual

H.   Penilaian
o   Penilaian  Proses
o   Penilaian Hasil
§  Jenis Tagihan:
     Tes Tulis
     Tugas
§  Bentuk instrumen
     Tes Subyektif
     Hafalan
     Tugas Individual

Juli,  2010
Mengetahui,
Kepala MA                                                                            Guru Mata Pelajaran



Drs. H. Moh. Said                                                                Drs. Saniman




RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
( R P P )

Nama Madrasah           : MA NU Banat Kudus
Satuan Pendidikan      :  Madrasah Aliyah
Mata Pelajaran              :  Qur'an Hadits
Kelas/Semester            :  XI / Ganjil
Alokasi Waktu               : 2 jam pelajaran
Pertemuan                     : VI


A.   Standar Kompetensi:
2.      Memahami ayat-ayat Al-Qur’an tentang perintah menjaga kelestarian lingkungan hidup

B.   Kompetensi  Dasar
2.1    Mengartikan Q.S. Ar-Rum: 41-42, QS.Al-A’rof: 56-58;QS. Shad:27.;  QS. Al-Furqon: 45-50 dan  QS. Al-Baqoroh: 204-206
  
C.   Indikator Keberhasilan Belajar :
§  Membaca QS. Ar-Rum: 41-42
§  Membaca QS. Al-A’rof: 56-58 
§  Membaca QS. Shad:7
§  Membaca QS. Al-Furqon: 45-50   
§  Membaca QS Al-Baqarah204-206
§  Menyebutkan makna mufradat
§  Mengartikan QS. Ar-Rum: 41-42
§  Mengartikan QS. Al-A’rof: 56-58 
§  Mengartikan. QS. Shad:7
§  Mengartikan. QS. Al-Furqon: 45-50   
§  Mengartikan. QS. Al-Baqarah204-206

D.   Materi Pembelajaran :
§  Q.S. Ar-Rum: 41-42, QS.Al-A’rof: 56-58;QS. Shad:27.;  QS. Al-Furqon: 45-50 dan  QS. Al-Baqoroh: 204-206

E.   Metode Pembelajaran
§  Model : Kooperatif Learning (Small Group)
§  Metode : Ceramah; Tanya jawab; Diskusi; Penugasan; Kerja kelompok; Refleksi

F.    Langkah Pembelajaran :
o   Pendahuluaan
§  Siswa membaca do’a.
§  Guru menjelaskan kompetensi yang harus dicapai siswa dalam kegiatan pembelajaran
§  Tanya jawab secara klassikal mengenai lingkungan hidup

o   Kegiatan Inti
§  Membaca ayat tentang perintah menjaga kekelestarian lingkungan hidup
§  Tanya jawab makna mufrodat secara acak
§  Secara berpasangan siswa saling menyimak untuk mengartikan masing-masing ayat yang terkait dengan perintah menjaga kekelestarian lingkungan hidup

o   Penutup
§  Siswa menjawab pertanyaan yang diberikan oleh guru secara lisan.
§  Guru memberikan tugas individu
§  Refleksi/Aplikasi Quantum.

G.   Sumber Belajar :
§  Buku pelajaran siswa
§  Depag. Al-Qur'an dan terjemahannya
§  Hamka, Tafsir al-Azhar,Jakarta, Pustaka Panjimas 
§  M.Quraish Shihab,Tafsir al-Mishbah.
§  Referensi perpustakaan
§  Internet

H.   Penilaian
o   Penilaian  Proses
o   Penilaian Hasil
§  Jenis Tagihan:
     Tes Tulis
     Tugas
§  Bentuk instrumen
     Tes Subyektif
     Tes Obyektif
     Tugas Individual



Juli,  2010
Mengetahui,
Kepala MA                                                                            Guru Mata Pelajaran



Drs. H. Moh. Said                                                                Drs. Saniman

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
( R P P )

Nama Madrasah           : MA NU Banat Kudus
Satuan Pendidikan      :  Madrasah Aliyah
Mata Pelajaran              :  Qur'an Hadits
Kelas/Semester            :  XI / Ganjil
Alokasi Waktu               : 2 jam pelajaran
Pertemuan                     : VII


A.   Standar Kompetensi:
2.      Memahami ayat-ayat Al-Qur’an tentang perintah menjaga kelestarian lingkungan hidup

B.   Kompetensi  Dasar
2.2    Menjelaskan kandungan Q.S. Ar-Rum: 41-42, QS.Al-A’rof: 56-58;QS. Shad:27.;  QS. Al-Furqon: 45-50 dan  QS. Al-Baqoroh: 204-206
  
C.   Indikator Keberhasilan Belajar :
§  Menjelaskan kandungan ayat ten-tang akibat perbuatan manusia yang baik dan buruk sebagaimana terkandung dalam QS. Ar-Rum: 41-42
§  Menjelaskan kandungan ayat ten-tang  larangan membuat kerusakan dimuka bumi seperti  terkandung dalam QS Al-A’rof:56-58.
§  Menjelaskan kandungan ayat tentang  pendayagunaan sumber alam seperti terkandung dalam  QS.Al-Furqon:45-50.
§  Menjelaskan kandungan ayat tentang semua ciptaan Allah pasti ada hikmahnya sebagaimana terkandung dalam QS. Shad:27.
§  Menjelaskan asbabun nuzul QS Al-Baqarah 204-205
§  Menjelaskan kandungan ayat tentang perbuatan munafiq  sebagaimana terkandung dalam QS. Al-Baqqoroh:204-206

D.   Materi Pembelajaran :
§  Q.S. Ar-Rum: 41-42
§  QS.Al-A’rof: 56-58
§  Inti materi :
-   Akibat yang baik dan buruk dari perbuatan manusia
-   Larangan membuat kerusakan QS Shad:27
§  Allah menciptakan segala sesuatu pasti ada hikmahnya QS. Al-Furqon: 45-50
§  Pendayagunaan sumber alam karunia Allah QS. Al-Baqarah: 204-206.
§  Perbuatan munafik yang menyebabkan rusaknya lingkungan

E.   Metode Pembelajaran
§  Model : Kooperatif Learning (Small Group)
§  Metode : Ceramah; Tanya jawab; Diskusi; Penugasan; Kerja kelompok; Refleksi

F.    Langkah Pembelajaran :
o   Pendahuluaan
§  Siswa membaca do’a.
§  Guru menjelaskan kompetensi yang harus dicapai siswa dalam kegiatan pembelajaran
§  Tanya jawab secara klassikal mengenai lingkungan hidup

o   Kegiatan Inti
§  Menggali informasi mengenai perintah menjaga kelestarian lingkungan hidup  berbagai sumber belajar.
§  Membahas satu persatu kandungan Q.S. Ar-Rum: 41-42, QS.Al-A’rof: 56-58;QS. Shad:27.;  QS. Al-Furqon: 45-50 dan  QS. Al-Baqoroh: 204-206 dengan tanya jawab dan diskusi kelompok

o   Penutup
§  Siswa menjawab pertanyaan yang diberikan oleh guru secara lisan.
§  Guru memberikan tugas individu
§  Refleksi/Aplikasi Quantum.

G.   Sumber Belajar :
§  Buku pelajaran siswa
§  Depag. Al-Qur'an dan terjemahannya
§  Hamka, Tafsir al-Azhar,Jakarta, Pustaka Panjimas 
§  M.Quraish Shihab,Tafsir al-Mishbah.
§  Referensi perpustakaan
§  Internet
§  Lingkungan sosial
§  Media audio visual
§  Media cetak

H.   Penilaian
o   Penilaian  Proses
o   Penilaian Hasil
§  Jenis Tagihan:
     Tes Tulis
     Tugas
§  Bentuk instrumen
     Tes Subyektif
     Tes Obyektif
     Tugas Individual



Juli,  2010
Mengetahui,
Kepala MA                                                                            Guru Mata Pelajaran



Drs. H. Moh. Said                                                                Drs. Saniman






RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
( R P P )

Nama Madrasah           : MA NU Banat Kudus
Satuan Pendidikan      :  Madrasah Aliyah
Mata Pelajaran              :  Qur'an Hadits
Kelas/Semester            :  XI / Ganjil
Alokasi Waktu               : 2 jam pelajaran
Pertemuan                     : VIII

A.   Standar Kompetensi:
2.      Memahami ayat-ayat Al-Qur’an tentang perintah menjaga kelestarian lingkungan hidup

B.   Kompetensi  Dasar
2.3    Menunjukkan  perilaku orang yang mengamal-kan Q.S. Ar-Rum: 41-42, QS.Al-A’rof: 56-58;QS. Shad:27.; QS. Al-Furqon: 45-50 dan  QS. Al-Baqoroh: 204-206
  
C.   Indikator Keberhasilan Belajar :
§  Menunjukkan akibat perilaku orang yang berbuat baik dan orang yang berbuat buruk.
§  Menunjukkan perilaku orang yang menjaga kelestarian lingkungan hidup.
§  Menunjukkan perilaku orang yang pandai mengambil hikmah dari setiap ciptaan Allah.
§  Menunjukkan perilaku orang yang mendayagunakan sumber alam
§  Menunjukkan akibat perilaku orang yang berbuat munafik

D.   Materi Pembelajaran :
§  Q.S. Ar-Rum: 41-42, QS.Al-A’rof: 56-58;QS. Shad:27.;  QS. Al-Furqon: 45-50 dan  QS. Al-Baqoroh: 204-206

E.   Metode Pembelajaran
§  Model : Kooperatif Learning (Small Group)
§  Metode : Ceramah; Tanya jawab; Diskusi; Penugasan; Kerja kelompok; Refleksi

F.    Langkah Pembelajaran :
o  Pendahuluaan
§Siswa membaca do’a.
§Guru menjelaskan kompetensi yang harus dicapai siswa dalam kegiatan pembelajaran
§Tanya jawab secara klassikal mengenai lingkungan hidup

o  Kegiatan Inti
§Secara berkelompok berdiskusi mengenai sosok orang yang menjaga kelestarian lingkungan hidup
§Mengambil kesimpulan setelah bersimulasi dan diskusi mengenai penerapan dari kandungan masing-masing ayat.
§Memperhatikan ceramah para mubaligh

o  Penutup
§Siswa menjawab pertanyaan yang diberikan oleh guru secara lisan.
§Guru memberikan tugas individu
§Refleksi/Aplikasi Quantum.

G.   Sumber Belajar :
§  Buku pelajaran siswa
§  Depag. Al-Qur'an dan terjemahannya
§  Hamka, Tafsir al-Azhar,Jakarta, Pustaka Panjimas 
§  M.Quraish Shihab,Tafsir al-Mishbah.
§  Referensi perpustakaan
§  Internet
§  Lingkungan sosial
§  Media audio visual
§  Media cetak

H.   Penilaian
o   Penilaian  Proses
o   Penilaian Hasil
§  Jenis Tagihan:
     Tes Tulis
     Tugas
§  Bentuk instrumen
     Tes Subyektif
     Tes Obyektif
     Tugas Individual




Juli,  2010
Mengetahui,
Kepala MA                                                                            Guru Mata Pelajaran



Drs. H. Moh. Said                                                                Drs. Saniman

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
( R P P )

Nama Madrasah           : MA NU Banat Kudus
Satuan Pendidikan      :  Madrasah Aliyah
Mata Pelajaran              :  Qur'an Hadits
Kelas/Semester            :  XI / Ganjil
Alokasi Waktu               : 2 jam pelajaran
Pertemuan                     : IX


A.   Standar Kompetensi:
2.      Memahami ayat-ayat Al-Qur’an tentang perintah menjaga kelestarian lingkungan hidup

B.   Kompetensi  Dasar
2.4    Menerapkan prilaku menjaga  kelestarian lingkungan hidup sebagaimana terkandung dalam Q.S. Ar-Rum: 41-42, QS.Al-A’rof: 56-58 dan QS. Shad:27. QS. Al-Furqon: 45-50 dan  QS. Al-Baqoroh: 204-206
  
C.   Indikator Keberhasilan Belajar :
§  Mengadakan perjalanan di bumi untuk mengambil pelajaran dari setiap peristiwa
§  Melaksanakan aktifitas yang ada manfaatnya dan berakibat baik.
§  melaksanakn gerakan pelestarian lingkungan hidup yang baik.
§  Mengadakan kegiatan bakti sosial untuk membantu orang yang sangat memerlukan.
§  Menggunakan cahaya matahari untuk memenuhi keperluan sehari-hari
§  Membuat jadwal kegiatan rutin yang dilaksanakan secara disiplin untuk penggunaan waktu secara  efektif.
§  Meninggalkan perilaku munafik

D.   Materi Pembelajaran :
§  Q.S. Ar-Rum: 41-42, QS.Al-A’rof: 56-58;QS. Shad:27.;  QS. Al-Furqon: 45-50 dan  QS. Al-Baqoroh: 204-206

E.   Metode Pembelajaran
§  Model : Kooperatif Learning (Small Group)
§  Metode : Ceramah; Tanya jawab; Diskusi; Penugasan; Kerja kelompok; Refleksi

F.    Langkah Pembelajaran :
o  Pendahuluaan
§Siswa membaca do’a.
§Guru menjelaskan kompetensi yang harus dicapai siswa dalam kegiatan pembelajaran
§Tanya jawab secara klassikal mengenai lingkungan hidup

o  Kegiatan Inti
§Secara berkelompok mengadakan simulasi bagaimana menerapkan  kandungan masing –masing ayat dari Q.S. Al-An’am: 162-163; Q.S. Al-Bayyinah: 5 dan hadits tentang
§Mengambil kesimpulan setelah bersimulasi dan diskusi mengenai penerapan dari kandungan masing-masing ayat tentang  perintah menjaga kelestarian lingkungan hidup

o  Penutup
§Siswa menjawab pertanyaan yang diberikan oleh guru secara lisan.
§Guru memberikan tugas individu
§Refleksi/Aplikasi Quantum.

G.   Sumber Belajar :
§  Buku pelajaran siswa
§  Depag. Al-Qur'an dan terjemahannya
§  Hamka, Tafsir al-Azhar,Jakarta, Pustaka Panjimas 
§  M.Quraish Shihab,Tafsir al-Mishbah.
§  Referensi perpustakaan
§  Internet
§  Lingkungan sosial
§  Media audio visual
§  Media cetak

H.   Penilaian
o   Penilaian  Proses
o   Penilaian Hasil
§  Jenis Tagihan:
     Tes Tulis
     Tugas
§  Bentuk instrumen
     Tes Subyektif
     Tes Obyektif
     Tugas Individual



Juli,  2010
Mengetahui,
Kepala MA                                                                            Guru Mata Pelajaran



Drs. H. Moh. Said                                                                Drs. Saniman

1 komentar:

  1. Best Baccarat and Card Games In The World - Online Baccarat
    Baccarat is one of the most bet analysis popular gambling games in the world. The 카지노 커뮤니티 game is 에그 벳 popular, the goal is to determine which 바카라 사이트 쿠폰 | 카지노게임사이트 cards are the most 사이트 추천

    BalasHapus